Kamis, 04 Oktober 2018

Di Area Manager, Kemudahan Input Data Unit Perumahan

Sobat Properti...

Area Manager, Kemudahan Input Data Unit Properti - Sistem Informasi Perumahan (SID) Properti memiliki banyak keunggulan pengelolaan beberapa lokasi proyek sekaligus. Berikut keunggulan dari SID Pro II :

Keunggulan SID Pro II:
  • Bisa mengelola beberapa lokasi sekaligus
  • Kwitansi secara outomatis dan dilengkapi dengan otorisasi keamanan
  • laporan laporan mengunakan Standar Developer di Indonesia, bisa juga untuk developer property syariah.
  • dilengkapi dengan banyak pilihan cara pembayaran
  • bagi konsumen yang terlambat bayar uang muka (DP) atau cicilan langsung secara automatis ada pemberithuan via email
  • Sistem ini bisa menampung sekaligus seluruh proyek anda yang berbeda lokasi
  • keamanan data yang tersimpan di server sehingga sangat aman
  • Setiap Laporan bisa di Print dan untuk kwitansi automatis ter create
  • mampu menampung omzet hingga milyaran rupiah
  • tampilan yang mudah dipahami karena mungunakan bahasa indonesia
  • Sistem SID Pro II ini dibuat dari studi lapangan yang ada, sehingga sesuai kebutuhan data Informasi Bisnis Properti Anda
  • Sistem SID Pro II berjalan secara Real Time berbasis WebBased, sehingga bisa dibuka dimana saja dan kapan saja tanpa harus kelokasi.
  • harga sangat murah, bandingkan dengan software yang semisal yang lainnnya

AREA MANAJER SEBAGAI LEVEL DIBAWAH OWNER YANG BIASANYA MENJADI TANGAN KANAN ATAU ORANG KERPERCAYAAN: 
BERIKUT YANG BISA DILAKUKAN OLEH SEORANG MANAJER
  • Input dan edit data unit properti semua perumahan
  • Aproval traksaksi / Aproval Kwitansi
  • Monitoring Transaksi
  • Melihat History semua transaksi lokasi perumahan
  • Melihat semua laporan
  • Bisa mendelegasikan user untuk penugasan di perumahan yang ditunjuk dan masih banyak lagi, silahkan simak videonya.diatas.

Demikian Sobat, semoga dapat membantu kelancaran bisnis properti Anda. Terima kasih..

Salam sukses,


0 komentar:

Posting Komentar